Bagaimana cara mengatasi mual saat hamil? Salah satunya, Ibu bisa mencoba olahan makanan atau minuman yang mengandung daun mint. Tahukah Ibu, menurut artikel online yang saya baca, daun mint mempunyai khasiat untuk meredakan mual yang umumnya dialami oleh Ibu di trimester pertama kehamilan. Aromanya yang menyegarkan serta rasa hangat ketika sudah masuk ke dalam perut, dapat meredakan rasa mual yang Ibu alami. Nah…pilihan saya adalah minuman susu mint yang terbuat dari susu Frisian Flag Primamum dan daun serta sirup mint. Ini jadi salah satu tips kehamilan andalan saya untuk menghadapi morning sickness, Bu. Proses membuat resep ini pun sangat mudah dan tidak membutuhkan waktu yang lama, lho, Bu.

Banner Register
Banner AKP
Banner Register
Banner Pop Up

Berikut resepnya Bu.

Bahan:

  1. 150 ml air
  2. 90 gram Frisian Flag Primamum
  3. 6 lembar daun mint
  4. 30 ml sirup mint

Cara Membuat:

  1. Campurkan air, Frisian Flag Primamum, juga sirup mint ke dalam blender.
  2. Haluskan hingga semua bahan mengental.
  3. Tuangkan dalam gelas yang sudah Ibu sediakan.
  4. Taburkan daun mint di atas minuman tersebut.
  5. Tambahkan krim kocok atau biskuit cokelat, bila Ibu suka.

Susu mint segar siap dinikmati. Semoga resep ini bisa menjadi pilihan Ibu sebagai cara mengatasi mual saat hamil, ya. Selamat mencoba ya, Bu.

Artikel Sejenis

Konsultasi Gratis dengan Ahli Gizi

Data Ibu

Hanya boleh berupa huruf

Format nomor handphone 08xxxxxxxxxx

  • Password harus memiliki minimal 8 karakter
  • Password harus memiliki setidaknya 1 huruf besar
  • Password harus memiliki setidaknya 1 huruf kecil
  • Password harus memiliki setidaknya 1 angka
  • Password harus memiliki setidaknya 1 karakter khusus (misalnya ., *, !, ? atau semacamnya)

Data Anak

Silakan isi data anak atau anak yang termuda.