3. Kunyit dan Madu
Untuk mengobati batuk kering, bisa memanfaatkan kunyit dan madu, serta bisa ditambah susu. Kunyit memiliki khasial alami untuk menghilangkan batuk kering akibat radang pernafasan. Caranya: Buatlah satu gelas susu kemudian tambahkan 1/2 sendok teh kunyit yang sudah ditumbuk halus. Kemudian tambahkan madu secukupnya. Minum 1 hari 2 - 3 kali.