Makan sedikit tapi sering. Hindari makan dalam porsi besar. Yang benar adalah mengonsumi secukupnya tapi sering. Camilan sehat seperti kacang-kacangan (yang bisa menambah produksi ASI), salad dengan dressing vinegar oil, bisa dikonsumsi sebagai camilan ketika Anda merasa lapar.