Berjalan mundur, dengan ujung jempol-tumit
Melompat ke depan 10 kali tanpa jatuh
Naik dan turun tangga dengan kaki bergantian
Menangkap bola yang menggelinding
Menggunting menurut garis tanpa terputus
Meniru tanda silang dan segi empat