Gigi Anakku Belum Bertambah
          
                          oleh Seseorang, 14 Tahun Yang Lalu 
                      
          
          
                        umur anakku 1 tahun 7 bulan.waktu umurnya 11 bulan gigi anakku baru tumbuh.dan umur 1tahun 4bulan jumlah gigi anakku 8.4 diatas dan 4 dibawah.tapi kok sekarang belum bertambah lagi ya.ada yang bisa kasih solusi gak bun.kalau dari segi makan anakku normal norml aja.susunya juga begitu.
          
          
          
                              
          Ada 3 komentar pada diskusi ini
                      
            
                   
      
14 Tahun Yang Lalu
Sering dilatih makan biskuit yg teksturnya padat tp mudah dikunyah ( marie regal, roma malkis dll)
14 Tahun Yang Lalu
14 Tahun Yang Lalu