Aroma Dan Rasa ASI
oleh Seseorang, 14 Tahun Yang Lalu
Bagaimana dg aroma atau rasa ASI ?! Umumnya ASI segar berbau / beraroma manis. Sesekali ASI beku yang dicairkan akan beraroma spt sabun dan terkadang bayi tidak mau meminumnya
Klo aq pernah cicip dikit, rasany manis. Gimana klo bunda yg lain?pernah g cicip ASI sndiri??....
Ada 2 komentar pada diskusi ini
14 Tahun Yang Lalu
14 Tahun Yang Lalu