Bagaimana Memberikan Pengobatan ke Anak

Jika anda peduli kepada anak anda, maka anda harus mempersiapkan pengobatan untuk mereka, itu penting karena anda tahu bagaimana memberi pengobatan sesegera mungkin.


Over-the-Counter Drugs

Over-the-counter drugs juga disebut OTC drugs. Pengobatan dapat dilakukan dengan resep dokter. Anda biasanya dapat menemukan toko obat khusus di supermarket dan toko-toko lainnya. OTC drugs menginformasikan pada botol atau kotak obat. Selalu dibaca informasi ini sebelum menggunakannya. Ada beberapa informasi yang biasanya tertera pada botol atau kotak yang anda beli :

· Berapa banyak yang harus diberi

· Berapa sering diberikan

· Pengobatannya seperti apa

· Diperingkatkan pengunaan obat berlebihan.

· Jika obat aman untuk anak-anak

Jika tidak ada dosis diberikan pada botol atau kotaknya untuk anak-anak dibawah 12 tahun, ditanyakan kedokter atau paramedis seperti ini :

· Apakah OK diberikan obat ini untuk anak saya?

· Bagaimana harus Saya memberikannya kepada anak saya dan kapan waktu untuk memberinya obat?

Jika obat membunyai kadar alkohol, dan anak mempunyai batuk dan masuk angin maka sebaiknya diberikan obat berupa syrup, dan anda juga harus tanyakan kepada dokter jika obat tersebut aman untuk dikonsumsi anak anda.

Sebelum membeli produk, pastikan segelnya masih aman dan tidak rusak. Jika itu terjadi maka tukar dengan segel yang masih aman.

Ketika Dokter Memberi Resep Obat

Sebelum meninggalkan praktek dokter tanyakan beberapa pertanyaan tentang obat yang anda akan beli di apotik.

Beberapa pertanyaan yang harus anda tanyakan seperti berikut ini:

* Obat apa dan untuk apa obat tersebut?
* Apa efek yang akan terjadi kepada anak anda jika obat tersebut akan diberikan?
* Akankah obat ini menyebabkan masalah dengan obat yang lain yang dikonsumsi dengan anak anda?
* Berapa sering anak anda membutuhkan pengobatan ini?
* Berapa hari atau minggu anak anda butuh untuk mendapatkan pengobatan ini?
* Apa yang terjadi jika Saya lupa memberikan dosis anak saya?
* Bagaimana awal proses obat itu bekerja?
* Apa efek dari obat tersebut?
* Apa yang harus saya lakukan jika anak saya mendapatkan efek dari obat tersebut?
* Apakah Saya harus menghentikan pengobatan ketika anak saya sudah mulai membaik?
* Apakah ada obat generic yang kurang mahal yang dapat Saya gunakan?

Ketika anda mendapatkan pengobatan, periksa atau lihat jika warna dan ukurannya dapat keterangan dari dokter. Jika tidak, tanyakan kepada paramedis tentang itu. Ketika mengisi resep, apoteker jarang memberi anda informasi peringatan pengobatan. Jika anda tidak mengerti informasi itu atau jika anda mempunyai pertanyaan tanyakan kepada ahli obat. Jika anda masih mempunyai pertanyaan dapat memanggil dokter anda.