Tips Memutihkan Ketiak, Leher Dan Bagian Lipatan Yang Kehitaman.
oleh Seseorang, 12 Tahun Yang Lalu
1. Sediakan bahannya yaitu kunyit, jeruk nipis dan timun.
2. Peras jeruk nipis.
3. Parut mentimun halus untuk mendapatkan ekstraknya.
4. Tumbuk sedikit kunyit.
5. Campur perasan limau nipis serta ekstrak timun tadi dengan kunyit hingga merata.
6. anda sapukan/oleskan bahan-bahan di atas pada bagian leher atau ketiak. Biarkan selama 20 minit dan bilas dengan air dingin
Ada 2 komentar pada diskusi ini
12 Tahun Yang Lalu
12 Tahun Yang Lalu