Mengatasi Balita Marah Jika Dimarahi
oleh Seseorang, 15 Tahun Yang Lalu
Balita saya 4.5 th bila dimarahi ganti memarahi bahkan berteriak dan menangis. Saya selalu mudah mengalah karena mendengar kemarahan dan teriakannya serta merasa bersalah karena memarahinya. Apa yang dapat saya lakukan?
Ada 2 komentar pada diskusi ini
15 Tahun Yang Lalu
15 Tahun Yang Lalu