Hamil Dengan Restless Leg Syndrome
oleh Seseorang, 14 Tahun Yang Lalu
Keluhan Restless Leg Syndrome antara lain disebabkan kekurangan sejenis zat kima penghantar rangsang (neurotransmitter), berupa senyawa dopamine. Salah satu zat gizi yang membantu pembentukan senyawa dopamine adalah zat besi (Fe). Untuk mengatasinya, perbanyak konsumsi bahan-bahan makanan yang mengandung zat besi. Misalnya daging sapi, hati sapid an ayam, daging unggas (ayam dan bebek), telur, kerang dan aneka sayuran berwarna hijau.
Ada 1 komentar pada diskusi ini
14 Tahun Yang Lalu