Apakah Berat Badan Anak Saya Termasuk Kategori Ideal
oleh Seseorang, 15 Tahun Yang Lalu
Usia anak saya baru 3 tahun 3 bulan tetapi berat badannya sudah mencapai 22 kg.Karena makannya susah, semenjak umur 1 tahun lebih susunya memang saya kombain dengan susu procal.Untuk susu procal hanya saya berikan di malam hari dan untuk susu benderanya sendiri dari pagi sampai menjelang malam.Apakah nantinya akan bermasalah dengan berat badannya yang sekarang ini dan bagaimana cara mengatasinya ?
Ada 4 komentar pada diskusi ini
12 Tahun Yang Lalu
15 Tahun Yang Lalu
15 Tahun Yang Lalu
15 Tahun Yang Lalu