Adik-adik mari kita membuat ‘rumah’ untuk ikan-ikan di laut dan kawan-wakannya. Ikuti petunjuk di bawah ini, ya!

Banner Register
Banner AKP
Banner Register

Siapkan Alat dan bahan :
• Kardus bekas air mineral atau mie instan yang telah dilapisi karton warna biru bagian dalam dan luarnya
• Karton manila warna biru
• Beberapa gambar ikan, kepiting, gurita, ikan hiu, kuda laut, ubur-ubur, terumbu karang dan sebagainya
• Perekat yang kuat
• Stik es krim
• Solatip dan gunting

Langkah-langkah Pembuatan

  1. Buatlah penopang masing-masing di balik gambar dengan membuat bentuk segitiga dari kertas manila atau dapat menggunakan stik es krim yang ditekuk membentuk siku, namun jangan sampai terputus. Kuatkan dengan solatip pada sikunya,
  2. Buatlah 3 bongkah dari gulungan kertas sebagai tempat dudukan gurita. Selipkan stik es krim untuk menyangga gurita lebih kuat. Rekatkan stik pada belakang gamabr gurita dengan karton dan perekat.
  3. Rekatkan gambar ikan yang paling besar pada dinding kardus bagian dalam dengan lem perekat
  4. Rekatkan gambar lainnya yang telah diberi penopang pada dasar kardus, atau di sisi kiri / kanan sehingga seluruh isi dalam kardus penuh dengan berbagai ‘penghuni’ dasar laut


Nah, Diorama Bawah Laut tampak mengaggumkan, bukan?

Selamat mencoba!
 

Artikel Sejenis

 

Konsultasi Gratis dengan Ahli Gizi

Data Ibu

Hanya boleh berupa huruf

Format nomor handphone 08xxxxxxxxxx

  • Password harus memiliki minimal 8 karakter
  • Password harus memiliki setidaknya 1 huruf besar
  • Password harus memiliki setidaknya 1 huruf kecil
  • Password harus memiliki setidaknya 1 angka
  • Password harus memiliki setidaknya 1 karakter khusus (misalnya ., *, !, ? atau semacamnya)

Data Anak

Silakan isi data anak atau anak yang termuda.