Anakku umur 5bulan sering BAB keras. Fesesnya berwarna hijau, keras, dan panjangnya kira2 3cm. Buang Air Besarnya juga tidak teratur setiap harinya, minum susu Bebelac1 dan sudah diberi bubur susu yang dicairkan 1 kali sehari. Rasanya anakku kalo BAB juga menderita, karena harus mengedan kuat dan duburnya terasa panas dan perih, apa yang harus saya lakukan? Apakah BAB keras suatu pertanda "sesuatu"?